Sabtu, 24 November 2012

Seikat Renungan


Bila Allah tak memberi kita seseorang yang kita impikan, Insyaa Allah Dia akan menghadirkan seseorang yang memimpikan kita. . .
Bila Allah tak memberi kita seseorang yang kita rindukan, Insyaa Allah Dia akan menghadirkan seseorang yang merindukan kita. . .
Bila Allah tak memberi kita seseorang yang kita dambakan, Insyaa Allah Dia akan memberi kita seseorang yang mendambakan kita. . .
Bila Alloh tak menyatukan kita dengan seseorang yang kita cintai,insyaa Allah Dia akan menghadirkan seseorang yang mencintai kita. . .

Yang bukan HANYA karena apa yang ada pada kita!
tapi apa adanya diri kita!

Sujudkan hati & jiwa kita, Insyaa Allah, Allah akan memberi kita yang TERBAIK Dengan segala Keindahan hati & ketaqwaannya. . .
Karana jodoh kita takan jauh sifat, pribadi dan akhlaqnya SEPERTI KITA

0 komentar:

Posting Komentar

Páginas

Diberdayakan oleh Blogger.
 
;